Thursday, November 15, 2012

PREDIKSI INDONESIA VS KAMERUN

PREDIKSI BOLA by inovLy media - Prediksi Skor Indonesia vs Kamerun Uji Coba 17 November 2012. Tips Pertandingan Indonesia vs Kamerun. Indonesia akan menghadapi Kamerun sebagai lawan uji coba terakhir sebelum tampil di Piala AFF. Partai yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (16/11), ini bisa diangap sebagai ujian terberat Tim Garuda.

Negara asal Afrika ini berada di posisi 62 di Fingkat FIFA. Meski tak membawa pemain terbaik seperti Samuel Eto'o atau Alex Song, Kamerun tetap meqjadi lawan bermutu lantaran berstatus langganan putaran final Piala Dunia.

Tambahan lagi, uji coba ini hanya berselang dua hari dari laga uji coba melawan Timor Leste. Mepetnya waktu pertandingan ini memang sengaja dilakukan. Pelatih Nilmaizar ingin mengondisikan tim dengan keadaan di turnamen Piala AFF yang juga hanya menyediakan satu hari waktu istirahat.

"Kami akan melihat siapa pemain yang paling siap dengan waktu istirahat hanya dua hari. Proses pemulihan sudah dilakukan setelah pertandingan melawal Timor Leste," ucap Nil.

Sehari waktu istirahat itu menurut Nil akan dipakai untuk latihan ringan. Paling banter, skuad timnas bakal diajak berlatih di kolam renang guna memulihkan tenaga.

Mengingat partai ini adalah sarana uji coba terakhir. Nil berniat memaksimalkan kesempatan untuk menjajal pemain yang bergabung di saat akhir, yaitu Tonnie Cussel, Jhonny van Beukering, dan Arthrur Irawan.

Pada partai melawan Timor Leste, Cussel yang dimainkan sebagai starter di lini tengah tampil apik dan Beukering yang masuk sebagai pengganti mencatat assist. Hanya Arthur yang belum terlihat'menonjol.

"Pemain naturalisasi baru berlatih bersama kuang dari seminggu. Peran mereka akan tetap dimaksimalkan," kata Nil.

Atas penampilan melawan Timor Leste, kritik dilayangkan Ferry  Hattu kapten timnas ketika meraih emas SEA Games Manila 1991. Menurut Ferryl, Indonesia belum bermain sebagai tim secara utuh.

"Secara individu tidak masalah. Namun, sepak bola bukan olah raga individu. Kepaduan dan soliditas sebuah tim muflak dibutuhkan. Koordinasi antarlini juga harus bagus. Timnas belum memiliki hal itu, padahal waktu kian mepet." kata Ferryl.

Nil berharap uji coba terakhir ini meniadi gambaran kerangka utama dari tim yang akan tampil di Piala AFF.

"Semoga, gambaran tim yang akan tampil di Malaysia sudah bisa didapat setelah pertandingan melawal Kamerun," ujar Nil.


Berikut data dan prediksi Indonesia vs Kamerun by inovLy media :


HEAD   TO HEAD : PERTANDINGAN TERAKHIR : PREDIKSI PEMAIN : PREDIKSI : KLASMEN SEMENTARA : REKOMENDASI AGEN BOLA

belum ada data sejarah pertemuan pertadingan antara ke dua tim

Lima Pertandingan Terakhir Indonesia:
14 Nov 2012 (PUC) Indonesia 1 - 0 Timor Leste 
16 Okt 2012 (PUC) Vietnam 0 - 0 Indonesia 
26 Sep 2012 (PUC) Brunei 0 - 5 Indonesia 
15 Sep 2012 (PUC) Indonesia 0 - 0 Vietnam 
10 Sep 2012 (PUC) Indonesia 0 - 2 Korea Utara

Pertandingan Terakhir Kamerun:
15 Nov 2012 (PUC) Albania 0 - 0 Kamerun  
17 Okt 2012 (PUC) Kolombia 3 - 0 Kamerun  
14 Okt 2012 (ACN) Kamerun 2 - 1 Cape Verde
09 Sep 2012 (ACN) Cape Verde 2 - 0 Kamerun 
02 Sep 2012 (PPN) Kamerun 2 - 2 India

Indonesia: Endra, Nopendi, Wahyu, Handi, Novan, Elie, Vendry, Cussel, Okto, Irfan, Bambang.

Kamerun: Elfala, Thierry, Youthe, Ndzana, Oyongo, Mbiala, Collins, Sandriel, Manshi, Makon, Yougouda.INDONESIA 0 - 3 KAMERUN

LIVE ON RCTI, 17 NOVEMBER 2012, 15.30 WIB

No comments:

Post a Comment

Terimakasih sudah berkunjung, silahkah tinggalkan komentar anda, tapi sebelum berkomentar silahkan baca dulu peraturannya :

1. Berkomentarlah menggunakan bahasa yang sopan

2. Dilarang mencantumkan komentar yang berisi SARA atau bersifat provokatif

3. Dilarang mencantumkan LINK di dalam isi komentar kecuali di halaman "Tukar Link"

4. Jangan meninggalkan komentar SPAMM,

5. Berkomentarlah sesuai tema artikel

6. Akun anonymous hanya untuk anda yang belum punya
blog,

7.Jika anda melanggar peraturan diatas, maka dengan
terpaksa saya akan langsung menghapus komentar anda.

Terimakasih.